Selasa, Oktober 3, 2023
Pabelan Online
  • Warta
    • Ranah Mahasiswa
    • Liputan Khusus
  • Kilas Balik
  • Opini
  • Resensi
  • Sastra
    • Cerpen
    • Puisi
  • Investigasi
  • Sanggar Foto
  • Sosok
  • Editorial
  • Wawancara
  • Gaya Hidup
No Result
View All Result
  • Warta
    • Ranah Mahasiswa
    • Liputan Khusus
  • Kilas Balik
  • Opini
  • Resensi
  • Sastra
    • Cerpen
    • Puisi
  • Investigasi
  • Sanggar Foto
  • Sosok
  • Editorial
  • Wawancara
  • Gaya Hidup
No Result
View All Result
Pabelan Online
No Result
View All Result
Home Berita

Belajar Menulis Bersama Tere Liye

12/06/2014
in Berita
0
Belajar Menulis Bersama Tere Liye
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Tere Liye Pabelan OnlineReporter: Mydia Inggit
UMS-Pabelan-online.com
Lembaga Pers Mahasiswa Figur gelar seminar nasional bertajuk “Goresan Cinta Penakluk Dunia” bersama Tere Liye penulis buku populer “Hafalan Surat Delisa”, Kamis (5/06) di Auditorium M. Djazman, Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Pada kesempatan tersebut Tere Liye berbagai pengalamannya tentang bagaimana cara menulis dengan baik.

Tere Liye, yang juga penulis buku  “Negeri Para Bedebah” tersebut, berbagai pengalaman tentang dunia menulis. Ia mengungkapkan kemauan menulis dapat ditumbuhkan dari dalam hati. Karena pada hakikatnya menulis merupakan kebaikan yang harus disebarkan. “Menulis bisa ditumbuhkan dalam hati, dan menulis pada hakikatnya adalah menyebarkan kebaikan,” ujarnya.

Menurutnya ada hal yang harus diperhatikan ketika ingin memulai menulis. Hal-hal tersebut erat kaitanya dengan motivasi untuk memulai menulis. “Kenapa harus menulis? Harus menulis apa?  Bisa karena terbiasa,” ungkap lelaki yang telah menggeluti dunia tulis-menulis selama 23 tahun tersebut.

Tere liye menambahkan bahwa penulis yang baik akan selalu menemukan sudut pandang berbeda, dan spesial. Selain itu penulis yang baik mampu menentukan topik dan dari sudut pandang apa ia akan menulis. “Seorang penulis yang baik selalu menemukan sudut pandang berbeda atau spesial, ” tuturnya.

Salah seorang peserta seminar,  Belinda Purwitakasih, mengungkapkan Tere Liye adalah sosok yang sangat mengispirasi. Bagi Belinda Tere Liye telah menginsirasinya tentang bagaimana menulis dengan baik. “Dia itu menginspirasi kami tentang bagaimana cara menulis yang baik,” ujarnya.

Pada akhir acara, Tere Liye menutup meteri seminarnya dengan sebuah nasehat kuno untuk peserta.  “Waktu terbaik menanam pohon 20 tahun lalu, ketika kamu berumur 1 tahun. Jangan bersedih, waktu terbaik menanam pohon adalah hari ini karena esok lusa bisa di petik,” tutupnya.

Editor: [VD] 

Tags: CintaHafalan Surat DelisaLembaga Pers Mahasiswa FigurMydia InggitPenulisTere Liye
Previous Post

MMC Penuhi Standard Co-Ass Mahasiswa FKG

Next Post

Konflik Itu Alamiah

Related Posts

Tambah Wawasan Mahasiswa Farmasi, SPC Gelar Talkshow
Berita

Kompetisi Seni Apron BEM FF sebagai Persiapan Porsema

by pabelan
18/10/2016
Teknik Sipil Berlakukan Aturan 24 SKS Bagi semua IPS
Berita

Ajang Pengakraban Dosen dan Mahasiswa

by pabelan
16/10/2016
FKIP Siapkan Program Bantu Mahasiswa Cepat Lulus
Berita

Guru Matematika Sekarang Harus Berkompetensi Di Bidangnya

by pabelan
11/10/2016
Guru Itu Panggilan Jiwa, Bukan Panggilan Kerja!
Berita

Guru Itu Panggilan Jiwa, Bukan Panggilan Kerja!

by pabelan
07/10/2016
Berharap Kondusif, Pelatihan PB Unggulan dibagi Dua Gelombang
Berita

Tiap Orang Punya Cerita untuk Ditulis

by pabelan
03/10/2016
Next Post
Konflik Itu Alamiah

Konflik Itu Alamiah

Premium Content

Kunjungi LPM Pabelan, LPM Peka Rajut Silaturahmi

Kunjungi LPM Pabelan, LPM Peka Rajut Silaturahmi

01/04/2018
Menimbang Kesiapan Kuliah Luring di UMS

Masih Bisa Ditembus, Ujian TOEP di UMS Kerap Disusupi Oknum Penjoki

08/10/2022
Bagmawa: Masta PMB UMS 2020 Via Daring

Bagmawa: Masta PMB UMS 2020 Via Daring

27/06/2020
Pabelan Online

© Copyright - LPM Pabelan 2023

Profil LPM Pabelan.

Navigasi

  • Cara Mengirim Tulisan
  • Home
  • REDAKSI Pabelan-Online 2023
  • Struktur Pengurus LPM Pabelan Periode 2023
  • Warta
  • Tentang LPM Pabelan

Follow Us

No Result
View All Result
  • Headline
  • Warta
    • Liputan Khusus
    • ranah mahasiswa
  • Kilas Balik
  • Opini
  • Resensi
  • Sastra
    • Puisi
    • Cerpen
  • Sanggar Foto
  • Sosok
  • Editorial
  • Investigasi
  • Wawancara
  • Gaya Hidup
  • Cara Mengirim Tulisan

© Copyright - LPM Pabelan 2023

Profil LPM Pabelan.