Ingat Yudisium Hanya Enam hari

LPM Pabelan

 

Pabelan – Online.com, UMS – Yudisium untuk mahasiswa semester ganjil hanya dilaksanakan selama enam hari pada Senin (31/01/ 11)- Sabtu (5/02/11).

“Acuan yang kami pegang untuk semua aktifitas mahasiswa ya kalender akademik itu, begitu juga dengan yudisium,” tutur Taufik Puji Rohmani, ketua Biro Administrasi Akademik (BAA), Sabtu (22/01/2011).

Data dihimpun dari berbagai sumber diolah oleh Litbang LPM Pabelan :

10 – 22 Januari 2011 : Ujian Akhir Semester Gasal 2010/201124 – 29 Januari 2011 : Pengolahan Data Nilai31 Jan. – 5 Feb. 2011 : Yudicium7 – 19 Februari 2011 : Pembayaran, Regristasi, KRS on line, Konsultasi& selang
21 Feb. – 9 April 2011 : Masa Kuliah 119 Maret 2011 : Batas Penyerahan Berkas Wisuda11 – 23 April 2011 : Ujian Tengah Semester
25 April – 18 Juni 2011 : Masa Kuliah II30 April 2011 : Wisuda Periode I Tahun 201130 Mei – 18 Juni 2011 : Evaluasi PBM20 – 25 Juni 2011 : MINGGU TENANG
27 Juni – 9 Jul2011 : Ujian Akhir Semester Genap 2010/201111 – 16 Juli 2011 : Pengolahan Data Nilai18 – 23 juli 2011 : Yudicium30 Juli 2011 : Batas Penyerahan Berkas Wisuda

 

(Faisal/Lina)

Also Read

Tags